LSM KOMPAK Cabang Trenggalek Menggelar Bagi-Bagi Takjil
Trenggalek, Radar Independen – Di bulan suci yang penuh berkah ini semua kalangan masyarakat dari tukang becak,pedagang kaki lima,PNS,TNI dan polri merayakan dengan penuh suka cita dengan di dasari rasa syukur atas nikmat karunia tuhan berupa rejeki dan badan yang sehat untuk menunaikan ibadah puasa 1445 H. Pada akhir Ramadhan tahun ini, LEMBAGA SWADAYA MASYARAKAT…
