Kunjungan Ketua Persit KCK PD V/Brawijaya Mendorong Inovasi dan Kemajuan UMKM
Mojokerto, Radar Independen – Ketua Persit Kartika Chandra Kirana (KCK) PD V/Brawijaya, Ny. Vira Rudy Saladin, mengunjungi istri anggota Kodim 0815/Mojokerto yang merupakan pengrajin tas, di sebuah lokasi di Kota Mojokerto. Kunjungan ini bertujuan untuk mendukung dan mendorong kreativitas para istri prajurit dalam mengembangkan usaha kecil. Perlu diketahui, Regi Oktaviana adalah pemilik toko OTG (Oktaviana…
